Ketua KPU kabupaten Muaro Jambi elfi praseti, di kesempatan itu menyampaikan hari ini Minggu 14 mei 2024 Partai persatuan pembangunan (PPP)resmi mendaftar para calon anggota legislatif tahun 2024,
"Nanti ada beberapa tahapan
namun perbaikannya nanti bisa kita lakukan, kemudian berhubungan dengan persyaratan pencalonan dan administrasi calon itu sudah dilaksanakan sudah di-upload semua ke silon namun ada beberapa syarat fisik yang harus dibawa pertama pengajuan calon dan daftar calon kemudian ada surat keputusan dari DPP tentang persetujuan itu kami lihat juga sudah ada dan setelah kita verifikasi awal kita menyatakan bisa kami terima dan dinyatakan lengkap,
"selamat untuk Partai persatuan pembangunan (PPP) Kabupaten Muaro Jambi kemudian yang terakhir untuk verifikasi administrasi itu akan kita laksanakan pada tanggal 15 sampai 24 Juni tahun 2023
"harapan kami nanti penghubung kita dari partai untuk berkoordinasi aktif dengan staff kita(KPU) kemudian kita masih menyiapkan helpdes yang siap membantu kalau ada yang berhubungan dengan hambatan ya baik itu silon maupun berhubungan dengan tahapan-tahapan
"selanjutnya mudah-mudahan kita bisa bersinergi bisa bekerja sama dengan baik sehingga proses tahapan kita bisa berjalan dengan sukses"sebut elpfi Prasetya.
Ketua DPC partai persatuan Pembangunan (PPP) Muhammad Taupiq, di kesempatan itu mengucapka trimakasih atas sambutan KPU kabupaten Muaro Jambi dan Bawaslu,sebanyak 40 berkas bakal calon anggota legislatif dari partai persatuan pembangunan di nyatakan
" ya lengkap 40 anggota Bacalon dari lima dapil,16 dari perempuan dan 24 dari laki-lakinya tadi sudah diterima dan juga, berkas sudah komplit, kami dari partai persatuan pembangunan mengucapkan terima kasih.
Lebih lanjut, Muhammad Taupiq mengucapkan apresiasi yang setinggi-tingginya untuk jajaran KPU muara Jambi yang telah membimbing kita memberikan arahan kepada kita sehingga proses pencalegan ini bisa berjalan dengan lancar.
"alhamdulillah kita tidak menemukan kendala yang berarti adapun ketika ada kendala itu komisioner KPU memberikan masukan-masukan ke kita terima kasih itu sudah dibimbing kita, dan tentunya Partai persatuan pembangunan Kabupaten muara Jambi siap untuk bersinergi dengan KPU Kabupaten muara Jambi dan mensukseskan hajat kita yaitu pemilu tahun 2024.
Di konfirmasi awak media,ketua DPC partai persatuan pembangunan (PPP) menyampaikan Pendaftaran calon anggota legislatif berjalan dengan baik dan lancar, di tanya terkait kursi yang akan di capai partai PPP Muhammad Taupiq optimis Delapan(8)kursi pada pemilihan umum tahun 2024 mendatang, apalagi di partai persatuan pembangunan (PPP)di perkuat dengan hadir nya cucu pertama Ahmad ripin mantan Bupati Muaro Jambi Pertama(Yuanita Widiastuti SE) sebagai calon anggota legislatif dari dapil 1 MuaroJambi,
"kita optimis dapil 1 dua kursi,di konfirmasi terkait nomor urut calon anggota legislatif, Muhammad Taupiq tak mau komentar, nomor urut para caleg kita itu keputusan DPP dan DPW" terangnya
Selain cucu pertama alm Ahmad Rifin partai persatuan pembangunan (PPP)juga di perkuat mantan ketua DPRD kabupaten Muaro Jambi priode 2009 H zidan alpajri SH, untuk dapil sungai Gelam"
Penulis: Fahmi
Social Plugin